Rabu, 27 April 2011
Kaburo Maktan
Oleh: Mohamad Istihori
Saya sangat tidak paham mengapa ada orang yang kayaknya paling pintar dan paling benar (asa pang palingna) kalau sudah ngomong agama.
Tapi pada kenyataannya sehari-hari, pada praktek, dan kenyataannya ia kurang memiliki gairah dan semangat untuk beribadah. Maka jangan heran kalau teman-teman menyaksikan pribadi yang seperti itu.
Kalau kata pepatah kepribadian seperti itu seperti, "Tong kosong nyaring bunyinya." atau, "Air beriak tanda tak dalam."
terima kasih telah mengingatkan saya tentang hal ini.. semoga saya tidak akan menjadi salah satu sifat seperti itu.. Amin
BalasHapus